11 September 2015

Cara Screenshot Tablet Samsung Galaxy Tab 4 8.0

Samsung Galaxy Tab 4 bisa juga dilakuna screenshot tanpa aplikasi bantuan. Untuk melakukan screenshot Samsung Galaxy Tab 4 8.0 ada dua cara yang bisa dilakukan untuk mengambil gambar layar dengan mudah. Untuk tidak membuang-buang waktu Anda berikut ini dua cara screenshot Samsung Galaxy Tab 4 8.0 yang bisa Anda coba.

Cara Pertama ; Dengan Tombol Home dan Tombol Power

Adapun langka-langkah yang harus dilakukan untuk menghasilkan screenshot di Galaxy Tab 4 dengan cara pertama ini adalah;
Cara Screenshot Tablet Samsung Galaxy Tab 4 8.0
  • Tekan dan Tahan Tombol Power dan Tombol Home secara bersamaan, jika sudah terdengar suara jepretan kamera, maka langsung lepaskan. 


  •  Lihat hasil screenshot di Galeri di folder screenshot atau tangkapan layar.

Cara Kedua dengan Gerakan


Sebelum melakukan screenshot Samsung Galaxy Tab 4 8.0 ini, harus dilakukan settingan terlebih dahulu dengan cara settingnya sebagai berikut;
Pilih Aplikasi Menu  Apps Icon
Lalu Pilih  Settings Icon Settings
Kemudian Pilih Controls > Palm motion Palm motion icon.
Lalu sentuh slider untuk di On kan dengan menggeser ke kanan   Slider Off > Slider On .

Cara Screenshot Tablet Samsung Galaxy Tab 4 8.0

Setelah itu setingan selesai, Anda dapat melakukan screenshot dengan menyentuh layar dengan sisi tangan Anda dan menggesekkan di dari kiri ke kanan , atau sebaliknya . Maka hasilnya pun akan terekam di Folder Screenshot di Galeri.

Semoga dua cara screenshot Samsung Galaxy Tab 4 8.0 ini bisa memberi solusi untuk menangkap gambar layar dengan mudah dengan dua cara pilihan. Semoga bermanfaat!

Baca Juga Cara Screenshot HP Android Samsung Galaxy J7


EmoticonEmoticon